Pada hari rabu tanggal 8 februari 2023 yang telah dilaksanakan Musrenbang RKPD serentak se-kecamatan se-kabupaten ngawi dengan tujuan umum dari Musrenbang RKPD di kecamatan adalah mendorong partisipasi masyarakat dalam perumusan dan pengambilan keputusan bersama-sama pemerintah dalam menyusun perencanaan pembangunan tahunan di tingkat kecamatan.

Teknis pelaksanaan Musrenbang RKPD di Kecamatan Karangjati dengan mengggunakan dua media yaitu:

  1. Media forum diskusi secara langsung yang dihadiri oleh seluruh peserta Musrenbag RKPD di Kecamatan bertempat di kecamatan karangjati
  2. Media vidio conference pada saat pembukaan Musrenbang RKPD di kecamatan dan penyampaian materi dari narasumber kabupaten.
    • Unsur-Unsur yang dilibatkan dalam Musrenbang RKPD di kecamatan
    • a.Peserta
    • 1.Kepala Desa / Lurah sekaligus sebagai Delegasi Musrenbang Desa/ Kelurahan
    • 2. Pimpinan dan angggota DPRD Kabupaten asal daerah pemilihan kecamatan bersangkutan
    • 3. Forkofincam
    • 4. Perwakilan PD koordinator wilayah di kecamatan bersangkungtan
    • 5. Tokoh masyarakat / tokoh agama
    • 6. Ormas perempuan seperti ( PKK,GOW,Muslimat ,Aisyah dan lainnya)
    • 7. Kelompok Masyarakat rentan termarnigalkan seperti ( penerima PKH, penerima BPNT,penerima Bantuan iuran jaminan kesehatan nasional /PBI JKN
    • 8. Pemangku kepentingan lainnnya skala kecamatan (tenaga kooordinator statistik kecamatan(TKSK) ,pendamping program keluarga harapan ( P2HK) ,forum karang taruna ,forum kecamatan sehat dll
    • 9. Mengikutsertakan perempuan paling sedikit 30 % dari keseluruhan peserta
    • jumlah usulan 109 usulan
    • jumlah usulan yang disepakati 51 usulan
    • A. BID. PEREKONOMIAN pemandu P. JOKO PITOYO usulan yang disepakati 13 usulan
    • B. BID. INFRASTRUKTUR DAN KEWILAYAHAN pemandu P. SUPRIYANTO usulan yang disepakati 12 usulan
    • C. BID.PEMERINTAHAN DAN PEMBANGUNAN MANUSIA pemandu P. JAYUS usulan yang disepakati 26 usulan
    • Sidang Pleno di pimpin Bpk Sekcam TEGUH SUPRAYITNA

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *